Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2021

Bagaimana cara menghitung volume pondasi.

Gambar
Dalam membangun sebuah rumah baik rumah 2 lantai atau 1 lantai komponen paling penting dalam membangun rumah adalah pondasi.Bagaimana bangunan rumah berdiri kokoh jika pondasi bangunannya rapuh. Maka dari itu ada baiknya kita membuat perencanaan pondasi rumah dengan tepat dan terstruktur.agar pondasi yang kita buat dapat menghasilkan hasil yang memuaskan dan tidak akan menyebabkan bangunan utama jadi miring karena pondasinya ambles. Oleh karenanya kita harus memperhitungkan proses pembuatan pondasi mulai dari memilih bahan material untuk pondasi,menghitung dana untuk proses penggalian tanah dan yang paling utama menghitung volume pondasi agar kita dapat menghitung besarnya biaya yang harus di keluarkan,untuk membuat pondasi bangunan. 3cara membuat pondasi berdasarkan jenisnya 1.Pondasi batu kali Seperti namanya bahan utama pondasi ini adalah batu kali atau batu belah(karena pemasanganya di belah/di pecah) 2.Pondasi cakar ayam. Pondasi cakar ayam atau footplate jenis pon

Apa pengertian struktur bangunan

Gambar
Struktur Bangunan pengertian dan jenis Jika ingin membangun sebuah rumah atau gedung bertingkat.kita wajib membuat perhitungan yang matang dan menyeluruh.salah satu elemen dasar yang harus di perhitungkan adalah struktur bangunan. Lalu timbul pertanyaan apa itu struktur bangunan?elemen apa saja yang terdapat di dalamnya?apa saja jenis struktur bangunan.berikut saya jabarkan penjelasanya. Apa itu struktur bangunan? Struktur bangunan adalah bagian bangunan yang berisi pondasi,sloop,kolom,dinding,atap dan lain lain.struktur bangunan ini akan membentuk serangkaian elemen pembentuk bangunan.setiap bagian struktur bangunan mempunyai fungsi dan kegunaan masing masing. Ada juga fungsi lain dari struktur bangunan yaitu meneruskan beban dari bagian atas bangunan pada bagian bawah bangunan. Apa saja jenis struktur bangunan? Berdasarkan jenisnya struktur bangunan di bagi menjadi 3 jenis yaitu 1.struktur bawah. Seperti namanya struktur bawah bangunan terletak di bawah bangunan misal pondasi(

Apa saja tahapan membangun rumah

Gambar
Apa tahapan membangun rumah yang benar Tahapan membangun rumah sebelum memulai proses pengerjaan,kita harus mengetahui apa saja tahapan yang harus di perhatikan.dan apa saja yang harus kita persiapkan.agar rumah yang ingin kita bangun sesuai dengan keinginan kita.   Karena baik rumah lantai 1 atau lantai 2 yang akan kita buat harus direncanakan terlebih dahulu agar rumah yang kita bangun tetap kuat dan kokoh,serta hemat dalam anggaran.lalu tahapan pembangunan rumah apa saja yang harus kita pelajari Tahapan persiapan sebelum membangun rumah:  1.penentuan lokasi rumah. Disini anda harus menentukan dahulu posisi bangunan yang akan di bangun mulai dari pengukuran lahan sampai letak posisi rumah mau di buat pas di tepi jalan atau mau menjorok ke dalam.  2.membuat desain gambar rumah.  Buatlah gambar desain rumah anda sesuai dengan keinginan anda.entah desain gambar rumah sendiri ataupun membayar jasa arsitektur.Ada baiknya kalo anda tidak bisa menggambar sendiri lebih baik menggunaka

3 hal yang harus di perhatikan dalam membuat cakar ayam

Gambar
cakar ayam rumah 2 lantai Ingin membangun rumah 2 lantai dengan sistem pondasi cakar ayam,sebaiknya anda mengetahui hal hal seperti bentuk cakar ayam,cara membuat cakar ayam,biaya pondasi cakar ayam dan juga proses pembuatan pondasi cakar ayam. pondasi cakar ayam memiliki bentuk yang bermacam macam sesuai dengan kondisi dan struktur bangunan itu sendiri.tapi umumnya berbentuk kotak. Bentuk cakar ayam sendiri dibagi menjadi 3 jenis berdasarkan letak posisi cakar ayam,yaitu    =cakar ayam tengah            yaitu cakar ayam yang posisinya berada di pertemuan antara 4 jalur pondasi    =cakar ayam sudut           yaitu cakar ayam yang posisinya berada di sudut bangunan    =cakar ayam pinggir        yaitu cakar ayam yang posisinya diantara pertemuan 3 jalur pondasi Cara membuat cakar ayam Cara membuat pondasi cakar ayam sebenarnya cukup mudah.tapi membutuhkan ketelitian dan ketepatan ukuran dalam proses membuatnya,namun jika anda tidak memiliki waktu dan punya dana

Pondasi cakar ayam atau pondasi foot plate

Gambar
Apa itu footplate     Foot plate pondasi atau masyarakat umum menyebutnya pondasi cakar ayam ialah salah satu metode teknik dalam proses pembuatan pondasi bangunan.  Kenapa disebut pondasi cakar ayam karena bentuknya memang mirip seperti kaki atau ceker ayam, di mana di bagian bawah terdapat beton beton pancang yang di tanam di tanah lalu di atasnya di letakkan plat besi untuk menopang kolom.   Pondasi cakar ayam pertama kali di perkenalkan oleh ir soedijatmo pada tahun 1961.beliau adalah pejabat di Perusahaan Listrik Negara (PLN).   Fungsi pondasi cakar ayam.  Pondasi cakar ayam berfungsi untuk mencengkeram kuat tanah di bawah supaya struktur bangunan yang dibangun di atasnya benar-benar berdiri dengan kuat dan kokoh. Pondasi cakar ayam sangat cocok digunakan di segala jenis atau macam kondisi tanah, baik yang bertanah lembek/rawa maupun yang bertanah keras.karena itu, pondasi cakar ayam banyak digunakan untuk mendirikan rumah lantai 1,rumah lantai 2 dan gedung bertingkat.